Serangan virus komputer kian canggih dengan memanfaatkan celah (lubang/bug) keamanan sistem operasi ataupun software yang ter-install. Sebelumnya saya pernah memposting tulisan tentang mencegah infeksi virus komputer disini.
Berikut ini langkah-langkah untuk menjadi "pembunuh sadis" virus-virus bandel di PC/laptop Anda ( lebay bahasanya :D ) tanpa instal ulang Windows. Cara ini khususnya untuk membantai virus Sality, Alman, Virut (virus-virus yang menyerang file aplikasi seperti .exe, .scr, .com).
1) Pada PC terinfeksi, scan dengan antivirus portabel versi baru (update terbaru) melalui flashdisk Anda, misalnya Morphost, Smadav, dan jangan lupa ubah ekstensinya menjadi .cmd
2) Proses scanning akan mendeteksi dan mencoba meng-clean keberadaan virus yang menghuni komputer. Namun pembersihan oleh antivirus itu belum tuntas. Ingat dan catat virus apa saja yg terdeteksi.
3) Pada PC lain yang bersih dari virus, download-lah virus-cleaner khusus untuk jenis (varian) virus yang terdeteksi tadi, bisa dicari disini.
4) Ekstak file (zip) hasil download tersebut lalu ubah ekstensinya menjadi .cmd, lalu copy ke Flashdisk Anda
5) Jalankan virus-killer tersebut pada PC yang terinfeksi, tunggu hingga proces 'cured' selesai.
6) Instal antivirus luar terbaru dan jangan lupa di-update. Lakukan scan ulang untuk memastikan komputer Anda sudah bebas dari virus.
Catatan :
1. Bila dampak dari infeksi virus sudah sangat merusak, disarankan untuk mem-format dan meng-install ulang komputer.
2. Cara ini tidak berlaku bila virus mem-blok fungsi (drive) flashdisk seperti yang dilakukan oleh virus Ramnit. Silakan ikuti petunjuk dari link ini untuk membersihkan virus tersebut.
Selamat mencoba...
Incoming search:
mengatasi virus sality kido tanatos virut alman shortcut ramnit
menghilangkan virus sality kuku joker tanatos virut alman shortcut ramnit
cara membasmi virus sality conficker tanatos virut alman shortcut ramnit
anti virus sality kuku joker tanatos virut alman shortcut ramnit
win32 sality conficker tanatos virut alman shortcut ramnit
how to cure sality tanatos virut alman shortcut ramnit
download antivirus sality kuku joker tanatos virut alman shortcut ramnit
cara menghapus sality shortcut conficker tanatos virut alman ramnit
cara membersihkan sality shortcut kuku joker tanatos virut alman ramnit
download tool gratis sality shortcut tanatos virut alman ramnit
download antivirus gratis sality conficker tanatos virut alman ramnit
download remover sality shortcut kuku joker tanatos virut alman ramnit
cleaner untuk sality shortcut tanatos virut alman ramnit
mengatasi virus jaringan bandel
menghilangkan virus canggih
cara membasmi virus aplikasi program
anti virus bagus untuk jaringan
virus jaringan bandel
virus exe com scr
how to cure documents virus
download antivirus jaringan
cara menghapus virus mp3
cara membersihkan virus gambar jpg bmp gif
download tool gratis antivirus
download antivirus gratis untuk trojan rootkit
download remover virus data doc docx xls xlsx
cleaner malware network
update antivirus portabel
membersihkan virus tanpa instal ulang
tips menghilangkan sality tanpa install ulang
virus windows yang membandel
tips aman dari virus komputer
No comments:
Post a Comment